Home / MILITER

Minggu, 19 Juli 2020 - 09:53 WIB

Dengan TMMD ke-108 Kodim 0605/Subang Warga Tidak lagi Jalan Kaki

SEKILASBANTEN.COM, SUBANG – Memasuki tiga pekan pelaksanaan kegiatan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-108 Kodim 0605/Subang, anggota Satgas bersama masyarakat terus menyelesaikan sasaran fisik yang ada di Desa Cintamekar Kecamatan Serangpanjang Kabupaten Subang. Sabtu (18/7)

Sasaran fisik diantaranya pembukaan dan pembuatan jalan penghubung 2 Kecamatan yaitu Kecamatan Serangpanjang dengan Kecamatan Cipeundeuy Kabupaten Subang sepanjang 8,5 Km, Pembuatan Parit kanan dan kiri jalan, perehaban Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu), Pelaburan dan pengecatan Mesjid dan pembangunan Pos Kamling.

Baca Juga  Babinsa Cikande Bantu Bangun Mushola Nurul Hudda

Menurut penuturan salah satu warga Desa Telagasari Kecamatan Serangpanjang sebut saja Asep mengatakan bahwa manfaat pembangunan yang dilaksanakan TMMD memberikan dampak positif dan manfaat bagi warga Desa.

“Sebelum adanya program TMMD warga harus melewati jalan setapak, tapi dengan adanya pembangunan melalui program TMMD ke-108 Kodim 0605/Subang ,kini warga dapat merasakan manfaat hasil dari program TMMD , karena jalan desa kini bisa dilalui motor dan mobil tanpa harus berjalan kaki,” tutur Asep. (Red)

Share :

Baca Juga

MILITER

Peringati HJK, Koramil 11/Pasar Kemis Peduli Lingkungan Lakukan Penghijauan

MILITER

Program TMMD Ke-108 Kodim 0605/Subang Wujud Pemerataan Pembangunan

MILITER

Dump Truk Pasir Terobos Demi Capai Target Sasaran TMMD

MILITER

Idul Adha 1441 H, FORWAT Salurkan Hewan Kurban dari Para Donatur

MILITER

Tekan Corona, Koramil 07/Kresek Kembali Lakukan PDMPK di Pasar

MILITER

Keseriusan Pemkab Subang Jadikan “Bukit Jimat Siliwangi” Sebagai Destinasi Wisata Baru

MILITER

Prajurit Batalyon Infanteri 7 Marinir Membuka Akses Jalan Dampak Meluapnya Air Rawa

MILITER

Tim Wasev Mabes TNI Puji Kinerja Satgas TMMD Kodim 0510/Trs
error: Content is protected !!