Home / Kabupaten Tangerang / PERISTIWA

Kamis, 27 Agustus 2020 - 14:35 WIB

Toko Menjual Bahan Plastik di Citra Raya Terbakar

SEKILASBANTEN.COM, KAB. TANGERANG – Sebuah toko yang menjual bahan-bahan plastik di kawasan Citra Raya, tepatnya di Ruko Garden Boulevard, Kecamatan Panongan, Kabupaten Tangerang ludes terbakar.

Kebakaran dugaan sementara disebabkan oleh konsleting listrik di lantai dua roko tersebut. Hal tersebut dikatakan Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Tangerang, Kosrudin.

“Seluruh bangunan ruko habis terbakar dari lantai satu dan dua,” katanya kepada wartawan, Kamis (27/8/2020).

Baca Juga  Warga Pedagang Pasar Kota Bumi Siap Gelar Aksi Tolak Penutupan dan Pemutusan ListrikĀ 

Selain menghanguskan ruko tersebut, Kosrudin mengatakan lagi api juga merembet ke kanopi bangunan di sebelahnya.

Untuk mengendalikan api, pihaknya menerjunkan dua unit mobil pemadam kebakaran (Damkar) dan sepuluh pasukan.

“Api sudah padam dan masih kami lakukan pendinginan karena isi ruko tersebut barang yang terbuat dari plasik dan mudah terbakar,” ujarnya.

Baca Juga  Pangdam III/Siliwangi Apresiasi Semangat Gotong Royong di Serang Panjang

Atas kejadian kebakaran ini, kerugian ditaksir mencapai Rp 300 juta. “Tidak ada korban jiwa. Hanya bangunan saja,” pungkasnya.

Share :

Baca Juga

PERISTIWA

Penemuan Tulang Belulang Manusia Beraroma Harum Gegerkan Kampung Parakan

PERISTIWA

Diduga Supir Mengantuk, Mobil Hantam Sebuah Bengkel di Ciputat

Kabupaten Tangerang

Pemkab Tangerang Raih Implementasi Manajemen ASN Terbaik Tingkat Nasional

Kabupaten Tangerang

Dinyatakan P21, Kuasa Hukum Padi Padi Kawal Tegaknya Keadilan

PERISTIWA

Penemuan Mayat Membusuk Gegerkan Warga Pekayon Kabupaten Tangerang

PERISTIWA

Dinas PU TANGSEL Dan BBWS Ciliwing-Cisadane Kerahkan Alat Berat Penanganan Darurat Longsor Kali Ciputat Ditargetkan 3 Hari Selesai

PERISTIWA

Tumpukan Limbah Barang Bekas Ludes Dilalap Si Jago Merah di Desa Wanakerta

PARLEMEN

Warga Royal Kembali Tanam Pohon Pisang di Jalan, Turidi Sebut Pihak Pengembang Ingkar Janji
error: Content is protected !!