Home / KEPOLISIAN

Sabtu, 17 Juli 2021 - 14:33 WIB

Operasi Yustisi dan Bagikan Masker Terus Digalakan Polsek Curug

SEKILASBANTEN.COM, TANGERANG – Kegiatan Operasi Yustisi dan Pembatasan Mobilitas dalam rangka PPKM Darurat petugas Kepolisian Sektor (Polsek) Curug melaksanakan kegiatan Operasi Yustisi dan Pembatasan Mobilitas.

Kegiatan berlangsung di Jalan raya STPI Curug dipimpin oleh IPTU Riduan Aritonang, Sabtu (17/7/2021) pagi.

Selain operasi yustisi dan Pembatasan Mobilitas dalam rangka PPKM Darurat yang dilaksanakan oleh petugas kepolisian sektor (polsek) curug dilokasi membagikan sejumlah masker.

Baca Juga  Nyok Kita Booster di Polsek Curug Ajak Masyarakat Untuk Vaksin

“Hari ini jumlah masker yang dibagikan kepada masyarakat sebanyak 100 Pcs. Dan tindakan : 2 orang, teguran 6 orang,” ujar IPTU Riduan Aritonang.

Lebih lanjut ia menjelaskan, para pengguna jalan warga masyarakat yang tidak memakai masker selanjutnya oleh Petugas diberikan masker untuk selalu digunakan dalam aktifitas sehari-hari dan dihimbau agar selalu menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19. (Hanapi)

Share :

Baca Juga

KEPOLISIAN

Antusias Warga Meningkat di Gerai Vaksin Booster Polsek Curug Pada Malam Hari

KEPOLISIAN

Kasat Binmas Polres Tangsel Silahturahmi dengan Pengurus DMI di Bulan Suci Ramadhan

KEPOLISIAN

Jelang Ramadhan, Tim Satgas Polrestro Tangerang Kota Laksanakan Pengecekan Pangan di Pasar Tangerang

KEPOLISIAN

Berkelanjutan, Polsek Curug Adakan Kegiatan Gerai Vaksinasi Mobile Sasar Lansia

KEPOLISIAN

Kapolrestro Tangerang Kota Hadiri Penyambutan Prajurit Yonif Mekanis 203/AK Usai Penugasan di Papua

KEPOLISIAN

Ciptakan Situasi Aman dan Kondusif, Wakasat Lantas Resto Tangkot Sambangi Tokoh Masyarakat Pabuaran Tumpeng

KEPOLISIAN

Pasca Terjadi Bentrok, Kapolrestro Tangerang Kota Pertemukan 4 Pimpinan Ormas

KEPOLISIAN

Puluhan Personil TNI-Polri dan Warga Bergotong Royong Perbaiki Rumah Roboh di Pakuhaji