Home / KEPOLISIAN

Selasa, 20 April 2021 - 17:29 WIB

Jalin Komunikasi Kanit Binmas Polsek Curug Sambangi Toga di Sukabakti

SEKILASBANTEN.COM, TANGERANG – Kanit Binmas Polsek Curug AKP Ending bersama panit Binmas AIPTU Suhanda dan Bhabinkamtibmas AIPTU Andri melakukan sambang silaturahmi ke Tokoh Agama yang berlokasi di Majelis Ta’lim Miftahusaadah RT 01/04 Kelurahan Sukabakti, Kecamatan Curug Kabupaten Tangerang.

Rangkaian sambang silahturahmi merupakan dalam rangkaian kegiatan Ramadhan Berkah, Selasa (20/4/2021).

Kanit Binmas Polsek Curug AKP Ending mengatakan, kegiatan tersebut bertujuan untuk menjalin komunikasi dengan para tokoh agama dan juga untuk menyerap segala aspirasi.

Baca Juga  Kapolsek Curug Hadiri Acara Verifikasi Posyandu Tingkat Nasional di Binong

“Dengan demikian bisa sebagai langkah positif menciptakan kamtibmas kondusif wilayah,” ujar Kanit Binmas Polsek Curug AKP Ending.

Ending mengatakan kembali, silahturahmi ini agar meningkatkan kewaspadaan guna mencegah terjadinya tindak kejahatan, sehingga situasi kamtibmas tetap aman dan dapat terjalin sinergitas kemitraan antara pihak Kepolisian dengan toga, dan warga masyarakat.

“Sehingga situasi kamtibmas di bulan suci Ramadhan masyarakat yang menjalankan ibadah puasa merasa aman nyaman tertib dan tetap mematuhi Protokol Kesehatan,” sambungnya.

Baca Juga  Depan Markas Sendiri, Polsek Curug Gelar Operasi Yustisi

Usai melakukan berdialog pihak kepolisian sektor curug memberikan 2 buah sajadah diterima langsung oleh Ketua MUI Kelurahan Sukabakti Ustadz Cecep Hidayat. (red)

Share :

Baca Juga

KEPOLISIAN

Kepolisian Resort Tangerang Selatan Ringkus Pengedar Uang Palsu

KEPOLISIAN

Pastikan Aman, Kapolrestro Tangerang Kota Cek Pengamanan Festival Sipon Cisadane di Alun- Alun Ahmad Yani

KEPOLISIAN

Senin Pintar, Kanit PPA Polrestro Jaktim Sosialisasikan Bahaya Bullying Pada Pelajar

KEPOLISIAN

Kapolrestro Tangerang Kota Tidak Mentolelir Oknum Ormas Paksa Minta THR: Saya Tindak Tegas!

KEPOLISIAN

Personel Gabungan di Curug Kawal Pelaksanaan Vaksinasi Massal
Akselerasi Vaksinasi Booster di Bulan Ramadhan terus digencot Polsek Curug

KEPOLISIAN

Akselerasi Vaksinasi Booster di Bulan Ramadhan terus digencot Polsek Curug

KEPOLISIAN

Wujudkan Suasana Damai, Polda Metro Jaya Gelar Satu Jam Mengaji

KEPOLISIAN

Sambut HUT Bhayangkara ke- 76, Polrestro Tangerang Kota Gelar Bansos dan Baksos Serentak