Home / KEPOLISIAN

Jumat, 2 Januari 2026 - 20:19 WIB

Polsek Curug Gelar Operasi Cipta Kondisi, Jaga Keamanan Awal Tahun 2026

SEKILASBANTEN.COM, TANGERANG – Polsek Curug, Polres Tangerang Selatan, melaksanakan Operasi Cipta Kondisi di wilayah hukumnya, Kamis (01/01/2026) malam. Operasi dipimpin Iptu Andi Setyawan, SH, dengan 8 personel.

Sasaran operasi adalah kejahatan jalanan, 3C, tawuran, balap liar, dan geng motor di Jl. Raya STPI Curug dan Jl. Raya Binong.

Baca Juga  Operasi Yustisi Polsek Curug Sekaligus Bagi-bagi Masker

“Operasi ini untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat dan menjaga keamanan,” ujar Kapolsek Curug, Kompol Kresna Ajie Perkasa.

Baca Juga  Jelang Ramadhan, Minat Warga Ikut Vaksin "Booster" meningkat di Polsek Curug

Terlihat situasi aman dan kondusif. (ris)

Share :

Baca Juga

KEPOLISIAN

Aktifkan 7 Pos Satkamling, Kapolres; Warga Jangan Mudah Terprovokasi dan Percaya Isu Hoax

KEPOLISIAN

Harmoni di Bulan Ramadhan, Polsek Metro Tamansari dan Mahasiswa Bagikan Takjil ke Masyarakat

KEPOLISIAN

Pengawasan PPKM Mikro dan Bagikan Masker Tiga Pilar Curug Terapkan Akses Satu Pintu

KEPOLISIAN

Anggota Kepolisian dan TNI Melakukan Penyekatan di Jalan Tol Bitung Curug

KEPOLISIAN

Jaga Kamtibmas, AKP Nurjaya Pimpin Patroli Gabungan Skala Besar di Tangerang

KEPOLISIAN

Polsek Curug Laksanakan Operasi Cipta Kondisi di Tiga Lokasi

KEPOLISIAN

Pimpin Ops Yustisi Penegakan PPKM Mikro Kapolsek Curug Sosialisasikan Surat Edaran Bupati

KEPOLISIAN

Rapat Bersama Forkopimda Babel, Kapolri: Pos Penyekatan Kabupaten dan Kota Harus Dioptimalkan Kembali