Home / KEPOLISIAN

Minggu, 11 Juli 2021 - 18:32 WIB

Giat Ops Yustisi, Polsek Curug Bagikan Masker Gratis

SEKILASBANTEN.COM, TANGERANG – Kepolisian sektor (polsek) curug terus melakukan kegiatan untuk sosialisasi dan edukasi PPKM darurat kepada masyarakat setempat.

Salah satunya dengan Operasi Yustisi yang dilakukan oleh anggota Polsek Curug Polres Tangerang Selatan yang dipimpin oleh Kanit Binmas AKP Ending, Minggu, (11/07/2021) pagi.

Baca Juga  Upaya Pencegahan Korupsi di Tubuh Birokrasi

Kapolsek Curug AKP Agung Nugroho melalui AKP Ending mengatakan, sosialisasi dan edukasi dengan cara membagikan masker dilakukan di sepanjang Jalan Raya STPI Curug.

“Hari ini kita lakukan edukasi kepada warga yang melintas di sini, harapannya warga tak kendur dan tak bosan untuk membiasakan protokol kesehatan. Apalagi kasus Covid-19 terus meningkat,” ungkap Kanit Binmas. (Hanapi)

Share :

Baca Juga

KEPOLISIAN

Wujudkan Pemilu Aman dan Sejuk, Polsek Pinang Gelar Coffe Morning Deklarasi Damai di Kecamatan Pinang

KEPOLISIAN

Kapolres Gelar Silaturahmi Dengan Wartawan se-Kota Tangerang

KEPOLISIAN

Laksanakan Program Polri Peduli Lingkungan, Kapolresta Tangerang Resmikan Bantuan Sumur Bor

KEPOLISIAN

Program Curug Bermasker, AKP Agung Nugroho Berharap Kesadaran Warga

KEPOLISIAN

Kapolsek Curug AKP Agung Nugroho Tinjau Vaksinasi Massal

KEPOLISIAN

Personil Polsek Curug Monitoring Kegiatan Vaksinasi Dosis 1 dan 2 Untuk Warga Binong

KEPOLISIAN

Tak Kenal Lelah, Personel Polsek Curug Amankan Jalannya Vaksinasi di GSG Kecamatan Curug

KEPOLISIAN

Dinilai Berprestasi, Puluhan Personil Polres Bandara Soetta Raih Penghargaan