Home / KEPOLISIAN

Minggu, 11 Juli 2021 - 18:32 WIB

Giat Ops Yustisi, Polsek Curug Bagikan Masker Gratis

SEKILASBANTEN.COM, TANGERANG – Kepolisian sektor (polsek) curug terus melakukan kegiatan untuk sosialisasi dan edukasi PPKM darurat kepada masyarakat setempat.

Salah satunya dengan Operasi Yustisi yang dilakukan oleh anggota Polsek Curug Polres Tangerang Selatan yang dipimpin oleh Kanit Binmas AKP Ending, Minggu, (11/07/2021) pagi.

Baca Juga  Jelang Nataru, Polres Metro Tangerang Kota Apel Gelar Pasukan

Kapolsek Curug AKP Agung Nugroho melalui AKP Ending mengatakan, sosialisasi dan edukasi dengan cara membagikan masker dilakukan di sepanjang Jalan Raya STPI Curug.

“Hari ini kita lakukan edukasi kepada warga yang melintas di sini, harapannya warga tak kendur dan tak bosan untuk membiasakan protokol kesehatan. Apalagi kasus Covid-19 terus meningkat,” ungkap Kanit Binmas. (Hanapi)

Share :

Baca Juga

BANTEN

Kapolda Banten Pimpin Rakor Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19

KEPOLISIAN

Rampung Shalat Tarawih di Masjid Polsek Curug Melaksanakan Akselerasi Vaksinasi Booster

KEPOLISIAN

Pengamanan Malam Takbir Kapolsek Curug Gelar Apel Pasukan

KEPOLISIAN

Pastikan Drag Race Porprov VI Berjalan Aman, Kapolres cek Pengamanan Sirkuit di Puspem Kota Tangerang

KEPOLISIAN

Antisipasi Penyebaran Virus Corona Kapolsek Curug Lakukan Kunjungan dan Berikan Himbauan

KEPOLISIAN

Cegah Penyebaran Corona, Ditreskrimum Polda Banten Bubarkan Kerumunan Warga

KEPOLISIAN

Kapolresta Tangerang Terus Sosialisasikan New Normal Life dan Protokol Kesehatan

KEPOLISIAN

Satbrimob Polda Banten Salurkan Air Bersih ke Warga Singarajan
error: Content is protected !!