Home / KEPOLISIAN

Kamis, 18 April 2024 - 12:11 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolda Metro Jaya Sambangi Kediaman Jenderal Pol (Purn) Drs. S. Bimantoro

SEKILASBANTEN.COM, JAKARTA – Keluarga besar Polda Metro Jaya melaksanakan silaturahmi ke kediaman Kapolri Jenderal Pol (Purn) Drs. S. Bimantoro pada masanya di Cibubur Jakarta Timur. Rabu (18/4/24) malam.

Kedatangan orang nomor satu di Polda Metro Jaya yaitu Irjen Pol Karyoto didampingi Karo SDM, Dir Binmas, Dir Lantas Polda Metro Jaya, Kapolres dan Wakapolres Metro Jakarta Timur.

Kegiatan silaturahmi ini masih dalam suasana Idul Fitri 1445 H, dengan menyambangi kediaman Jenderal Pol (Purn) Drs. S. Bimantoro

Kedatangan Kapolda Metro Jaya tersebut selain melakukan halal bihalal merajut kebersamaan dalam bingkai silaturahmi juga saling mendoakan agar senantiasa diberikan kesehatan, keberkahan, dan keselamatan dunia dan akhirat.

Baca Juga  Pam Perayaan Imlek, Polrestro Tangerang Kota Kerahkan 279 Personil Gabungan

Dalam kesempatan tersebut, Sesepuh Polri yang merupakan Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) pada masanya menyambut hangat kunjungan Kapolda Metro Jaya beserta rombongan.

Kapolda menyampaikan bahwa kunjungan ini merupakan bentuk silaturahmi yang selama ini terjalin, baik sebagai senior dan junior, hingga perlunya masukan, saran, kritik dari Jenderal Pol (Purn) S. Bimantoro .

” Kunjungan ini juga selain mempererat silaturahmi, tentunya kita sama-sama saling menjaga situasi Kamtibmas tetap kondusif, ” Ungkapnya.

Baca Juga  Polresta Tangerang Berikan Imbauan Kamtibmas kepada Masyarakat Pada Pergantian Akhir Tahun

Sementara itu, Jenderal Pol (Purn) Drs. S. Bimantoro mengucapkan terima kasih kepada Kapolda Metro Jaya berikut jajarannya yang telah berkunjung ke kediamannya.

” Semoga Pak Kapolda senantiasa diberikan kesehatan, kekuatan, keberkahan dalam memimpin Polda Metro Jaya dan jajaran serta terus menciptakan situasi Kamtibmas kondusif. ” Pungkasnya.

(Red)

Share :

Baca Juga

KEPOLISIAN

Polisi Pertebal Pengamanan 4 TPS Gelar Pemungutan Suara Susulan di Tangerang

KEPOLISIAN

Polsek Curug Gelar Rapid/Swab Tes Antigen, Hasil Negatif Covid19

KEPOLISIAN

Polres Metro Tangerang Kota Nobar Sayap-sayap Patah 2: Olivia, Kapolres: Kita Harus Waspada Ancaman Radikalisme di Lingkungan Kita

KEPOLISIAN

Jelang Pelaksanaan Vaksinasi ke-2 Muspika Kelurahan Binong Koordinasi Dengan Pihak Apartemen

KEPOLISIAN

Jum’at Curhat, Kapolsek Batuceper Sampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

KEPOLISIAN

Jum’at Curhat Bentuk Pelayanan Polsek Curug Tampung Keluhan Masyarakat

KEPOLISIAN

Kegiatan Ramadhan Kapolsek Curug Didampingi Wakapolsek Sambangi Tokoh Masyarakat

KEPOLISIAN

Pastikan Patuhi Surat Edaran Bupati, Kapolrestro Tangerang Kota Cek Tempat Hiburan Malam di Kawasan PIK 2