Home / Kota Tangerang

Kamis, 29 September 2022 - 20:20 WIB

Tolak Relokasi Makam Buyut Jenggot, Puluhan Warga Panunggangan Gelar Aksi Demo di Puspemkot Tangerang

SEKILASBANTEN.COM, KOTA TANGERANG – Tolak relokasi Makam Buyut Jenggot, warga Kelurahan Panunggangan Barat, Kecamatan Cibodas, Kota Tangerang dan tim 9 melakukan aksi dengan menguburkan dirinya depan gedung Pemerintahan Kota Tangerang, Kamis ( 29/09/22).

Dalam aksinya mereka menuntut Pemerintah Kota Tangerang untuk tidak merelokasi makam Buyut Jenggot yang berada di Kelurahan Panunggangan Barat.

Hari ini pembangunan masih berjalan, artinya belum ada tindakan dari pemerintah untuk menghentikannya.

“Hari ini juga kami akan melakukan aksi sampai pemerintah melakukan pernyataan jelas untuk tidak merelokasi dan menghentikan pembangunan di area Makam Buyut Jenggot tersebut,” papar Andri Yanto perwakilan warga.

Baca Juga  Banyak Keluhan, Gatot Wibowo Datangi Langsung Masyarakat Kelapa Ind

Dalam kesempatan tersebut, Dedi Fitriadi Anggota DPRD Kota Tangerang menyambangi massa aksi dan mengatakan bahwa makam itu sangat bersejarah.

Untuk itu DPRD Kota Tangerang mendukung apa yang di suarakan pada hari ini, dan mudah-mudahan Walikota bisa hadir di sini dan bisa memberikan penjelasan sehingga temen-temen di sini mendapatkan keputusan dan jawaban yang pasti sehingga bisa pulang dengan damai.

Ya, sangat bersejarahnya makam tersebut, maka hari ini kami mendukung apa yang disuarakan teman-teman,” katanya.

Baca Juga  Buka Pelatihan Kafilah MTQ, Wakil Ungkapkan Target Juara Umum

Disaat yang sama, Marshel dari tim 9  sambil mengubur diri mengatakan, silahkan melakukan diskusi namun yang menjadi catatan pergerakan dan perjuangan kita hari ini kita tidak akan bergerak sedikitpun, sebelum pernyataan itu kita dapatkan.
Diketahuu, dalam aksi tersebut, semuanya berjalan aman dan kondusif. (Gn/WN)

Share :

Baca Juga

Kota Tangerang

Sah, DPRD Kota Tangerang Setujui Dua Raperda yang Diajukan Pemkot

Kota Tangerang

Datangi Polrestro Tangerang Kota, Kuasa Hukum Mayor Purn Sucipto Minta Terduga Pelaku Penganiayaan Klienya Ditangkap

Kota Tangerang

Alami Kenaikan Kasus, Pemkot Minta Masyarakat Disiplin Prokes

Kota Tangerang

Meriahkan HUT ke-30 Kota Tangerang, Kecamatan Benda Sukses Gelar ‘Benda Fair 2023

Kota Tangerang

Wakil : Organisasi Harus Bersatu Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat

Kota Tangerang

Pemkot Tangerang Perketat Protokol Kesehatan di Gedung Pemerintah

Kota Tangerang

Diapresiasi Pedagang, Pj: Pemkot Selalu Siap All Out Fasilitasi Proses Relokasi

Kota Tangerang

Polisi, TNI, Pemkot dan Suporter Kota Tangerang Doa Bersama Solidaritas Tragedi Stadion Kanjuruhan
error: Content is protected !!