Home / Kota Tangerang

Selasa, 4 Juni 2024 - 14:24 WIB

Harlah Pancasila, GP Ansor Kota Tangerang Gelar Apel 1000 Kader

Foto: Ketua Pimpinan Cabang GP ANSOR Kota Tangerang, H. Midyani, SH, M.Kn. Saat Menyampaikan Sambutan di Harlah Pancasila 2024.

Foto: Ketua Pimpinan Cabang GP ANSOR Kota Tangerang, H. Midyani, SH, M.Kn. Saat Menyampaikan Sambutan di Harlah Pancasila 2024.

SEKILASBANTEN.COM, KOTA TANGERANG – GP Ansor Kota Tangerang menggelar Apel 1000 Kader Ansor Banser Kota Tangerang pada acara Peringatan Hari Lahir Pancasila (Harlah), Sabtu I Juni 2024, bertempat di GOR Gondrong, Kecamatan Cipondoh, Kota Tangerang.

Ketua Pimpinan Cabang GP ANSOR Kota Tangerang, H. Midyani, SH, M.Kn. menuturkan, bahwa untuk menggelar acara tersebut, pihaknya telah mempersiapkan jauh jauh hari.

Awalnya kegiatan peringatan Harlah Pancasila itu akan digelar di GOR Dimyati, namun karena kendala, kemudian dialihkan ke GOR Gondrong.

Baca Juga  Gandeng Forwat, KPU Kota Tangerang Gelar Sosialisasi Suksesi Pilkada Serentak

Meski begitu, rangkain acara yang mengusung tema “Bersama Ansor Kota Tangerang Satukan Langkah Bangun Negeri Menuju Indonesia Emas itu dapat berjalan dengan lancar.

Selain Apel 1000 Kader Ansor Banser, pada kesempatan itu juga di laksanakan
pelantikan pengurus Ansor Kota Tangerang.

“Untuk memperingati Hari Lahir Pancasila ini, kami siapkan jauh jauh hari. Kami juga laksanakan Istigosah, Ijazah Qubro dan lomba hadroh banjari yang diikuti 37 peserta, Pekan bazzar ekonomi 26 UMKM dan launching rumah produktif Ansor, Tes kesehatan, konsultasi hukum dan deklarasi Pemilu damai,” pungkas H.Midyani.

Share :

Baca Juga

Kota Tangerang

Ormas BPPKB Banten DPC Kota Tangerang Gelar Deklarasi di Hotel Istana Nelayan Jatiuwung

Kota Tangerang

Kepala Kesbangpol Kota Tangerang Hadiri Kegiatan Diskusi dan Seminar di KPU

Kota Tangerang

Tuntut Pesangon, Ratusan Buruh PT Tuntex Garment Indonesia Gelar Aksi Unjuk Rasa

Kota Tangerang

Saat Panen Jagung, Sachrudin: Terus Kembangkan Pertanian Guna Ketahanan Pangan

Kota Tangerang

Pemetaan Pegawai, Pemkot Lakukan Penilaian Kompetensi Pegawai

Kota Tangerang

Berkah Ramadhan, Karang Taruna Bojong Jaya Santuni Anak Yatim Piatu

Kota Tangerang

Meriahnya Pembukaan Benteng Culture Festival 2025, Perayaan Multikultural dengan Semangat Kemanusiaan

Kota Tangerang

Pengawas PU Kota Tangerang Diduga Lalai Terapkan Prosedur K3